Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Busana Warna Pastel Jadi Tren Baju Lebaran 2018

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Model mempresentasikan koleksi eksklusif perdana Hijab Mandjha by Ivan Gunawan di Metro Department Store, Jakarta, 25 Mei 2018. Dalam peluncuran tersebut juga dimeriahkan demo hijab dan make up tutorial oleh Ivan Gunawan Cosmetics seri famorgana dalam tone nude. TEMPO/Nurdiansah
Model mempresentasikan koleksi eksklusif perdana Hijab Mandjha by Ivan Gunawan di Metro Department Store, Jakarta, 25 Mei 2018. Dalam peluncuran tersebut juga dimeriahkan demo hijab dan make up tutorial oleh Ivan Gunawan Cosmetics seri famorgana dalam tone nude. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Busana berwarna pastel kian diminati. Tak heran jika busana ini menjadi salah satu tren baju Lebaran 2018. Bahkan desainer Ivan Gunawan mengatakan warna pastel masih menjadi primadona di koleksinya. 

Dalam koleksi bertajuk Raya Collection 2018 Fatamorgana dari brand Mandjha Hijab miliknya, Ivan Gunawan rupanya menambahkan warna-warna pastel baru, seperti lavender dan dark blue, di koleksinya. 

"Kalau tren warna bajunya, sekarang sih aku warna pastel tetep jadi primadona, ya. Warna pastelnya tapi sekarang aku ngarahin ada warna lavender, biru telur asin, ada warna hijau mint, dan aku lagi populerin warna dark blue," ujar Ivan Gunawan saat ditemui di kawasan Senopati, Jakarta, belum lama ini.

Artikel lainnya:

Gamis Qibota Jadi Tren Busana Lebaran 2018

Kaftan Tak Lagi Dominasi Baju Lebaran 2018, Apa yang Bakal Tren?

Lebaran 2018 Tampil Unik dengan Busana Muslim Warna Warni Ceria

Warna Pastel (Depositphotos)
Warna Pastel (Depositphotos)

Jika desainer lain pasti menyematkan warna hitam di koleksinya, di tahun ini Ivan Gunawan justru benar-benar menghindari warna hitam. Sebab, pada momen Hari Raya, dirinya ingin berbagi kebahagiaan melalui warna.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dan saya tahun ini benar-benar menghindari yang namanya warna hitam. Koleksi saya dari busana dan kerudung tidak ada warna hitam. Aku sebenarnya kurang suka melihat perempuan kerudungnya hitam terus, jadi aku suka sesuatu yang lebih berwarna," ujar Ivan. 

Menurut Ivan, perempuan berhijab biasanya tidak mengenakan makeup yang berlebihan. Jadi hijab yang berwarna dapat menggantikan posisi rambut dan membuat raut wajah lebih berseri. 

"Memang warna hitam itu diperlukan, tapi di bulan Ramadhan dan hari yang fitri, saya rasa kita bisa berbagi kebahagiaan dengan warna. Kita bisa bermain dengan warna. Jadi kalau misalkan di Jakarta panas, Lebaran di rumah pakai hitam, aduh kayaknya engap, gitu," ujarnya.

AURA

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jogja Fashion Week 2024 Bakal Libatkan 100 Produsen Fashion dan 112 Desainer

2 hari lalu

Perhelatan menyambut Jogja Fashion Week 2024 Kamis (2/5). Tempo/Pribadi Wicaksono
Jogja Fashion Week 2024 Bakal Libatkan 100 Produsen Fashion dan 112 Desainer

Puncak acara Jogja Fashion Week akan diadakan di Jogja Expo Center Yogyakarta pada 22 - 25 Agustus 2024.


5 Rekomendasi Tempat Sewa Kebaya di Jakarta yang Bagus

3 hari lalu

Model memperagakan busana saat mengikuti acara Embrance The Spirit of The Dragon Lunar Year di Sarinah Mall, Jakarta, Rabu, 31 Januari 2024. Gelaran tersebut diikuti oleh sejumlah desainer ternama seperti Amanda Hartanto, Batik Chic, Brainstones, Ciel, Ghea, Goldmart, Roemah Kebaya, hingga Tulola. TEMPO/ Febri Angga Palguna
5 Rekomendasi Tempat Sewa Kebaya di Jakarta yang Bagus

Untuk acara pernikahan atau wisuda, Anda dapat menyewa kebaya agar lebih hemat. Berikut ini rekomendasi tempat sewa kebaya di Jakarta.


Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

6 hari lalu

Produk fesyen Mylea dari Mycotech Lab (MYCL) yang terbuat dari jamur miselium (mycelium). Dok: MYCL
Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.


Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

9 hari lalu

Ilustrasi wanita mengenakan celana jeans ketat. AP/Alastair Grant
Tampil Menarik Itu Menyakitkan, Ternyata Penyebabnya Pakaian

Dalam beberapa kasus ingin tampil menarik dengan pakaian tertentu tapi justru berdampak pada kesehatan. Berikut penyebabnya.


Ivan Gunawan Resmikan Masjidnya di Uganda dan Bikin Sumur Air untuk Warga

10 hari lalu

Ivan Gunawan meresmikan Masjid Indonesia yang didirikannya di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Ivan Gunawan Resmikan Masjidnya di Uganda dan Bikin Sumur Air untuk Warga

Ivan Gunawan akhirnya datang meresmikan Masjid Indonesia di Uganda yang sudah dibangunnya sekitar 2 tahun lalu.


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

15 hari lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.


Tampil Kasual dengan Baju Flanel

15 hari lalu

Tampil Kasual dengan Baju Flanel

Baju flanel dapat dibeli baik di toko fisik ataupun toko online seperti Shopee


Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

17 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Ivan Gunawan Bersiap Ke Uganda Resmikan Masjidnya, Begini Rute Perjalanan dari Indonesia

Ivan Gunawan akan ke Uganda untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Bagaimana rute dari Indonesia ke Uganda?


Bercanda Soal Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan Akui Salah dan Minta Maaf

20 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Bercanda Soal Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan Akui Salah dan Minta Maaf

Ivan Gunawan mengunggah video pada Ahad petang ini untuk meminta maaf atas candaan kekerasan seksual yang dilontarkannya.


Panen Hujatan Usai Buat Candaan Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan: Tarik Napas Dalam-dalam

21 hari lalu

Ivan Gunawan. Foto: Instagram/@ivan_gunawan
Panen Hujatan Usai Buat Candaan Kekerasan Seksual, Ivan Gunawan: Tarik Napas Dalam-dalam

Ivan Gunawan menuai hujatan tajam usai membuat lelucon tentang kekerasan seksual yang melibatkan Saipul Jamil.